Pusat Kajian Anggaran BKD SETJEN DPR RI

Temukan berbagai publikasi dokumen dari PUSKAJI ANGGARAN Badan Keahlian DPR RI mengenai Analisis dan Referensi APBN, Jurnal, Infografis dan lainnya.

Tantangan dan Upaya Penurunan Angka Stunting di Masa Pandemi

Tanggal
2021-11-26
Penyusun
-

Hai sobat PKA…! Meski sedang dihadapkan dengan pandemi Covid-19, pemerintah tetap memperhatikan prevalensi stunting masyarakat Indonesia lho, yuk kita lihat apa saja tantangan yang dihadapi dan upaya yang sudah dan sebaiknya dilakukan pemerintah dalam menurunkan angka prevalensi stunting di Masa Pandemi Covid-19. #PusatKajianAnggaran #BadanKeahlianSetjenDPRRI #SetjenDPRRI #Komisi9DPRRI #Komisi9 #Komisi_IX #Stunting

Dana Abadi Pesantren: Keberpihakan Pemerintah bagi Pendidikan di Pesantren

Tanggal
2021-11-25
Penyusun
-

Hai, sobat PKA! Pemerintah menerbitkan Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2021 tentang Pendanaan Penyelenggaraan Pesantren (Perpres 82/2021) sebagai salah satu bentuk komitmen kuat pemerintah dalam rangka menunjang fungsi pendidikan dan mendukung pemberdayaan pesantren di Indonesia, Perpres tersebut merupakan aturan lanjutan dari UU Nomor 18 Tahun 2019 tentang Pesantren yaitu pasal 49 ayat 2. yuk slide gambar berikutnya, untuk lebih tau tentang dana abadi pesantren! #PusatKajianAnggaran #Kemenag #DanaAbadiPesantren #APBNuntukRakyat #Komisi_VIII #Komisi8 #Komisi8DPRRI