Pusat Kajian Anggaran BKD SETJEN DPR RI

Temukan berbagai publikasi dokumen dari PUSKAJI ANGGARAN Badan Keahlian DPR RI mengenai Analisis dan Referensi APBN, Jurnal, Infografis dan lainnya.

Indikator dan Sarana Pendidikan

Tanggal
2017-10-05
Penyusun
-

Pendidikan merupakan hak asasi manusia dan salah satu unsur kesejahteraan yang harus diwujudkan sesuai dengan cita-cita bangsa Indonesia sebagaimana dimaksud dalam Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Oleh karena itu, pembangungan bidang pendidikan merupakan salah satu agenda pembangunan yang harus menjadi prioritas di setiap dokumen perencanaan dan penganggaran pembangunan.

Anggaran Pendidikan di Kementerian Agama RI

Tanggal
2017-10-05
Penyusun
-

Dalam RAPBN 2018, anggaran pendidikan di Kementerian Agama sebesar Rp52.645,2 miliar atau meningkat sebesar 4,4 persen dibandingkan dengan alokasi anggaran dalam APBN 2017 yang tersebar kedalam 7 (Tujuh) program